
Buletin Info Bencana Juni 2024
Deskripsi:
Buletin Info Bencana Juni 2024 mengulas kerusakan rumah akibat bencana sebanyak 1.571 unit dengan 880 unit rumah rusak berat, 120 unit rumah rusak sedang, dan 571 unit rumah rusak ringan. Selain kerusakan rumah, juga terdapat kerusakan pada fasilitas umum. Sebanyak 20 unit fasilitas umum rusak diantaranya sembilan unit satuan pendidikan, delapan unit rumah ibadat, tiga unit fasilitas perkantoran dan 13 unit jembatan. Bencana banjir juga menyebabkan sedikitnya 23.348 unit rumah terendam.
Tanggal:
23 Jul 2024 16:15
Penulis:
PDSI Pusdatinkom
Penerbit:
Pusdatinkom BNPB
Copyright @BNPB 2019
Informasi Bencana Lainnya